Minggu, 24 Agustus 2014

Indonesian - Korean - 034

Indonesian - Korean - 034




> 34 (tiga puluh empat).
  Di Kereta.

.
> Apa ini kereta yang menuju Berlin?.
# jeo-ge bereu-llinhaeng gichayeyo?.
> Kapan kereta akan berangkat?.
# gicha-ga myeoch shiye tteonayo?.
> Kapan keretanya tiba di Berlin?.
# gicha-ga myeoch shiye bereu-lline docha-khaeyo?.

.
> Maaf, boleh saya lewat?.
# jwehsong-hajiman, china-gado dwaehyo?.
> Saya pikir, ini tempat saya.
# ikeon je jariin geot katayo.
> Saya pikir, Anda duduk di tempat saya.
# tangshini je jarie anja isseun geot katayo.
.
> Dimana gerbong dengan tempat tidur?.
# chimdae-gani eodi-yeyo?.
> Gerbong tempat tidur ada di bagian belakang kereta.
# chimdae-ganeun gichaye kkeu-te isseoyo.
> Dan dimana ruang makan? – Di depan.
# shikdang-chaneun eodi- isseoyo? ndash; apcho-geyo.
.
> Apakah saya dapat tidur di bawah?.
# miteseo jado twehl-kkayo?.
> Apakah saya dapat tidur di tengah?.
# jungganeseo jado twehl-kkayo?.
> Apakah saya dapat tidur di atas?.
# wiieseo jado twehl-kkayo?.
.
> Kapan kita melewati perbatasan?.
# eonje kukkyeonge docha-khaeyo?.
> Berapa lama perjalanan ke Berlin?.
# bereu-llinkkaji eolmana keollyeoyo?.
> Apakah keretanya terlambat?.
# gicha-ga jiyeondwaehyo?.
.
> Apakah Anda punya sesuatu untuk dibaca?.
# ilgeul geo-shi isseoyo?.
> Apakah kita bisa memesan makanan dan minuman disini?.
# yeo-giseo meo-geul keotkwah mashil keo-seul sal su isseoyo?.
> Apakah Anda bisa membangunkan saya pukul 7 pagi?.
# jeoreuril-kob shiye kkaewo jugesseoyo?.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Night Diamond Bloody Red - Busy Flicker